Tips Promosi Kos Kosan Agar Cepat Penuh

Dalam menjalankan bisnis kost, kehadiran penyewa atau anak kost merupakan sebuah syarat mutlak. Rumah kost tanpa penyewa sama saja dengan sebuah bisnis yang tidak menghasilkan keuntungan. Apalagi setiap bulan ada kewajiban untuk membayar tagihan utilitas seperti listrik, air, kebersihan dan keamanan. Kost yang sepi hanya akan memberikan kerugian bagi pemiliknya. Oleh karena itu, pengusaha kost harus rajin dalam melakukan promosi kos kosan agar kost yang ia kelola cepat penuh.

Melakukan promosi kos kosan tidak cukup hanya dengan memasang spanduk bertuliskan “Terima Kost” di pagar rumah kost Anda. Pelaku bisnis kost juga harus aktif dan kreatif dalam memasarkan kostnya, terlebih persaingan antar rumah kost yang semakin ketat. Para pengusaha kost berlomba-lomba untuk menawarkan fasilitas yang lebih lengkap dengan harga yang lebih terjangkau.

Baca artikel Cara Memasarkan Kos Kosan Agar Cepat Laku

Berikut ini kami rangkum beberapa tips dalam menjalankan promosi kost yang Anda miliki:

1. Tinggalkan koran dan radio

Saran kami yang pertama adalah jangan memasang iklan di koran dan radio. Kedua jenis media promosi tersebut selain mahal juga kurang mampu menjangkau anak kost. Kaum muda zaman sekarang sudah jarang membaca koran dan mendengarkan radio. Mereka lebih akrab dengan gadget-gadget canggih yang terhubung dengan internet. Sehingga mempromosikan kost melalui koran dan radio hanya akan membuang uang Anda.

2. Masuk ke kampus

Mayoritas pangsa pasar rumah kost adalah mahasiswa yang menghabiskan sebagian besar waktunya di kampus, sehingga yang harus Anda lakukan dalam mempromosikan kost Anda adalah masuk ke kampus. Ada beberapa hal yang dapat dilakukan untuk mempromosikan kost di kampus, antara lain:

  • Bagikan brosur kost di gerbang kampus
  • Selipkan brosur kost di motor dan mobil yang parkir
  • Tempelkan poster kost di papan pengumuman

Sebelum melakukan cara promosi di atas, ada baiknya Anda meminta izin ke pihak kampus. Selain itu Anda juga dapat mempromosikan kost Anda dengan mensponsori koran kampus serta kegiatan kampus seperti seminar dan kompetisi mahasiswa.

3. Promosi di sekitar kampus

Mungkin Anda mengalami kendala dalam melakukan promosi di dalam kampus. Hal ini bisa disebabkan karena pihak kampus tidak memberikan izin atau biaya sponsorship yang terlalu mahal. Maka Anda dapat mensiasatinya dengan melakukan kegiatan promosi kost di sekitar kampus, yaitu:

  • Pasang spanduk kost di sekitar kampus, terutama di depan gerbang kampus.
  • Menitipkan brosur kost di minimarket sekitar kampus.
  • Menitipkan brosur kost di warnet atau tempat fotokopi. Anda juga dapat meminta pengelola warnet untuk menjadikan materi promosi Anda sebagai wallpaper di setiap komputer.
  • Menitipkan materi promosi di warung dan rumah makan. Ini bisa dilakukan dengan menempel brosur kost di dinding warung atau rumah makan, atau bisa juga dengan menempel brosur kost di tempat tissue.
  • Menitipkan brosur kost di tempat cuci mobil dan cuci motor
  • Menempelkan brosur kost di tempat futsal, fitnes dan sarana olahraga lainnya.

4. Berikan hadiah kepada anak kost

Berikan hadiah berupa stiker, gantungan kunci atau buku catatan yang berisi materi promosi kost Anda kepada anak kost. Secara tidak sadar mereka akan mempromosikan kost Anda dengan menempelkan stiker ke kendaraan mereka atau menunjukkan gantungan kunci dan buku catatan kepada teman-teman mereka di kampus.

5. Berikan komisi kepada anak kost

Anda juga dapat meminta bantuan anak kost yang telah menyewa kost Anda untuk mencarikan calon penyewa. Sebagai imbalan untuk setiap penyewa yang dibawa, ia berhak untuk mendapatkan komisi. Komisi bisa dalam bentuk uang tunai atau diskon uang sewa kost yang bisa diberikan sekaligus di depan atau beberapa kali selama penyewa yang ia bawa masih menyewa kost Anda.

6. Promosi Kos Kosan di internet

Mahasiswa merupakan generasi yang paling akrab dengan internet. Mereka selalu terhubung dengan internet, mulai dari mengerjakan tugas kuliah, bermain hingga bersosialisasi. Kost yang Anda tawarkan juga harus hadir di internet, sehingga lebih mudah ditemukan oleh mereka. Anda dapat memanfaatkan media sosial seperti Facebook, Twitter dan Instagram dalam menawarkan kost Anda.

Selain melalui media sosial, Anda juga dapat mempromosikan kost Anda melalui website SewaKost.com. Setiap hari SewaKost.com dikunjungi oleh ribuan pencari kost. Kost-kost yang terdaftar di SewaKost.com juga sangat mudah ditemukan melalui Google. Selain itu tim SewaKost.com juga akan menyebarluaskan promosi kost Anda melalui saluran media sosial milik SewaKost.com di Facebook, Twitter dan Instagram.

Demikianlah beberapa cara dalam mempromosikan kost. Semoga kost Anda cepat penuh dan selalu penuh. Apabila Anda memiliki cara promosi yang lain, silahkan bagikan dengan pengusaha kost lainnya melalui kolom komentar di bawah.

56 pemikiran pada “Tips Promosi Kos Kosan Agar Cepat Penuh”

  1. Yang minat nge kost silahkan datang ke jl sei rokan no.8 medan.

    Fasilitas kamar :
    Spring bed
    Lemari pakaian
    Meja rias
    Meja kerja
    Ac
    Tv
    Kamar mandi dalam (air panas,shower,westafel dan cermin)

    Fasilitas umum :
    Cctv 24 jam
    Wi-fi
    Dapur masak
    Meja makan
    Kulkas
    Dispenser
    Mesin cuci

    Bagi yg berminat hubungi 0822 6758 5245

    Balas
  2. KOSTEL (kost fasilitas hotel)
    jl.jabal mina raya blok n8,no.8 kelapa dua,karawaci,tangerang banteng.

    FASILITAS:
    1.kasur spring bad.
    2.lemari pakaian.
    3.meja rias.
    4.kamar mandi di dalam.
    5.free cuci setrika pakaian.

    FASILITAS UMUM:
    -free wi’fi.
    -ruang tamu: korsi sofa,tv 32″.
    -dapur.
    -parkir motor di dalam.

    AKSES:
    -pinggir jalan.
    -dekat universitas:UPH karawaci,GUNA DARMA,UMN,SURYA DARMA.
    -MALL, LIPPO karawaci,SMS(summarecon mall serpong,AEON MALL.
    -RUMAH SAKIT.
    -pasar,mini market,rumah makan,apotik,dll.

    bagi yang berminat hubungi ke:
    -hp 0852-6503-6515.
    -w.a 0852-6503-6515.
    atau
    -hp 0823-7523-3625.
    -w.a 0823-7523-3625.

    Balas
  3. “KOST LAURENCIA ” :jl.jabal mina raya blok.n8 no.8 kelapa dua karawaci-tangerang,banten.

    FASILITAS:
    1. kasur springbad
    2. lemari pakaian
    3. meja rias
    4. kamar mandi di dalam
    5. free wi’fi
    5. free cuci pakaian
    6. ruang tamu umum
    7. dapur umum
    8. parkir motor di dalam

    AKSES
    dekat universitas: UPH karawaci,GUNADARMA,UMN,SURYA DARMA
    dekat MALL:LIPPO KARAWACI,SMS (summarecon mall serpong),AEON MALL.
    dekat pasar,rumah sakit,mini market,rumah makan,dll.

    Balas
  4. Eksklusif Kost Wisma Rosa II
    Komp. SMA N. 30, Jl. Ahmad Yani No. 14b, Rawasari Selatan, Cempaka Putih, Jakarta Pusat
    3 Kamar Kosong
    Fasilitas.
    1. AC
    2. Tempat tidur Springbed & bantal
    3. Kulkas
    4. Bangku Rotan
    5. Meja Belajar
    6. Rak TV
    7. Kulkas
    8. Kamar mandi dalam
    9. Tempat cucian piring masing2 kamar
    10.Kompor gas masing2 kamar
    11. Kipas angin
    12. Jemuran baju masing2 kamar
    13. Jaringan internet / wifi
    14. CCTV 24 jam
    15. Sedia garasi mobil
    16. Parkir motor
    17. Kamar mandi umum khusu tamu penghuni
    18. Lokasi strategis dekat halte busway
    19. Dekat mall itc cempaka mas
    20. Dekat Grand Pramuka Square

    Bagi yang berminat silahakan hubungi
    Telp. 021 47883077
    Hp. 081280012556
    Wa. 081280012556

    Balas
  5. dikontrakkan rumah petak. Bangunan baru di Bojong kulur Gunung Putri Bogor.
    Berminat Hubungi Ardhie 08129603240. Air Jetpump.

    Balas
  6. Disewakan rumah petakan Fasilitas air dan listrik.
    di wilayah Bojong Kulur Gunung Putri .
    Bangunan Bary
    Harga 600.000 perbulan

    Hub. 08129603240 Ardhie

    Balas
  7. Disewakan rumah kontrakan Petakan. Terdiri ruang tamu, Kamar tidur, dapur dan kamar mandi. Sudah termasuk Air dan listrik . Parkir mobil tersedia.

    Lokasi di Bojong kulur Kec Gunung Putri Bogor

    Balas
  8. RUMAH KITA ( Kos Kosan )
    Alamat : Jl.Rereng Wulung No.34 Sukaluyu Cibeunying Kaler Bandung Jawa Barat .
    Kos Kosan Dengan 4 Kamar , 2 kamar Terisi , 2 Kamar Kosong .
    2 Kamar Yang Kosong BerFasilitas :
    * Lemari
    * Kasur
    * TV
    * AC
    * Wifi
    * Dapur
    * Kamar Mandi Di Luar
    Harga Rp.1.100.000 Bisa Di Nego .
    Lebih Jelas Hub (021) 5710406 Buka Pukul Senin – Jumat 08:00/17:00
    No.Whats App – 0895610318724 Selalu Online .
    Sekian Terima Kasih 🙂

    Balas
  9. terima kost putraputri. fasilitas : lemari kecil, kamar mandi didalem, matras. bersih aman & nyaman. harga 450rb -500rb (sudah termasuk listrik + kebersihan sampah) lokasi: jl.h.mean 6 rt.01 rw.011 no.19 ciledug kel.karang timur kec.karang tengah. tangerang 15157 minat hub titin wa:083873585369

    Balas
  10. Kost Jaya Asri Residence dan Kost Puri Asri Residence kost2an yang paling aman dan nyaman beralamat di Jl. Mawar kavling DKI no 5/37 RT 001/RW 010 meruya utara kembangan jakarta barat dan Jl. Raden Saleh Nio 5/27 RT.010/ WR 09 Ciledug depan perumahan Palem Ganda Asri 2.tersedia puluhan kamar Kost

    Minat dan survey langsung ke lokasi
    Wartini : 087886094237

    Balas
  11. Rumah Kos Elvina. Kos khusus putri di grogol. Lokasi dekat kampus, dekat mall, gampang cari makanan, di pinggir jalan besar, akses mudah. Kos Yang nyaman Dan bersih.
    Minat dan cek langsung lokasi
    Wasri 085692965238 wa, 083875027912
    JL Dr susilo 1 no 15 grogol. Jakarta barat

    Balas
  12. Alhamdulillah sdh ada yg kos. Siapa cpt dapat kos murah dekat pasar Kopro tanjung duren , khusus putri, sekitar universitas trisakti, universitas tarumanegara, universitas esa unggul, ukrida, binus,mal citra land grogol, mal sentral Park , mal taman anggrek, smpn 89, smu/smk yadika, smpn 220, mal taman anggrek, shelter busway, stasiun ka grogol , terminal bus grogol, rs royal taruma, klinik 24 jam, pusat kuliner tj Duren. listrik sudah termasuk, air pam, cctv 24 jam, km luar, tidak banjir, lingkungan tenang. luas kamar variasi. luas kamar sekitar 3 x 9 m harga mulai Rp 800.000,- kontak ke 0818 990029, 08960 5111215

    Balas
  13. Rumah dikontrakkan
    6 kamar tidur, 2 kamar mandi, listrik 900W, PDAM, lokasi dekat kampus Univ. Negeri Malang.
    Tersedia :
    1. Kasur
    2. Lemari
    3. Meja & kursi
    Sirkulasi udara lancar
    Minat & langsung cek lokasi : 087859510283 (bu pur)
    Jl. Candi II kelurahan karang besuki malang

    Balas
  14. Kost “RoemahQu”
    *Bersih, Tenang, Aman, Nyaman.* Lokasi strategis, tengah kota dekat Alon alon Ponorogo. dekat Masjid, dekat Alfamart & Indomaret.
    Alamat Jln.Gatot Subroto 52 Ponorogo JawaTimur.
    Fasilitas : Lengkap,Kmr Mandi dalam, AC & Non AC. Parkir Mobil, Motor ada, Free WiFi.

    Balas
  15. Bismilla.. Assalamualaikum… Terima kos wanita murah 350-400rb perbln.. Lokasi strategis pamekasan madura hubungi 087853139595/081703006500
    Almat jl Nugroho ll no 2D deket rmh sakit paru2…
    Fasilitas.. Tempat tidur
    Lemari baju
    Kmr Mandi dlm/luar
    Kmr tidur luas besar
    Siapa cepat dia dapat msh ad 4 kmr yg kosong..

    Balas
  16. Terima Kost di Jelambar Baru, Borobudur.
    Akses dekat Mall Season City, Citraland, Kampus Untar, Stasiun Grogol.
    Aman, bersih dan tidak berisik.
    harga mulai dari 600.000.
    Info lebih lanjut hubungi / wa 081807061200

    Balas
  17. Terima kost khusus pria (single), kamar mandi dalam, WC duduk, shower, free wifi, fasilitas lain sesuai permintaan, harga nego, alamat Jl. Sulawesi Gg. I No 4 Pekalongan (Belakang Pasar Anyar), lokasi strategis di tengah kota, contact : 085842286669…buruan..kamar terbatas

    Balas
  18. Ayo yang.minat kos..datang aja ke jalan mutiara peganden manyar gresik.. Ruang nyaman, fasilitas kamar mandi dalam, tempat tidur, lemari. Kos untuknputra, putri dan pasutri..harga kos tiap kamar 500 rb/bln untuk 1 orang, apabila ditempati 2 orang maka harga kos 600 rb/bln. Yang minat hubungi 083831609081

    Balas
  19. Kost Bangunan baru di lantai 2, AC, Kamar Mandi dalam, Water Heater, Spring Bed dan Lemari, khusus Wanita, Rp. 1.500.000 buat berdua, Rp. 1.300.000 sendiri, alamat Jl. H. ung Gang N Rt. 5/4 No. 135 Utan Panjang Kemayoran Jakarta Pusat

    Balas
    • Terima kosan
      Pria Dan Wanita

      – Nyaman
      – bersih
      – Bebas banjir
      – Kamar mandi di dalam
      – Keamanan terjamin aman
      Jalan papandayan 1 No 111 perumnas 1 kota tangerang

      Balas
  20. KOST CMC CIPUT
    Kost Syariah CMC menerima Laki dan Perempuan secara terpisah. Harga 625 ribu s/d 1.200 ribu. Fasilitas :
    1. Tempat Tidur
    2. Lemari pakaian
    3. Meja & Kursi
    Lokasi seberang Bank BRI Ciputat
    Info lebih lanjut hub : 0815 1311 6986 (afri)

    Balas

Tinggalkan komentar